Membuat Efek Gambar Membesar Saat Dilewati Kursor

 Mempercantik blog dengan berbagai gaya dan efek-efek menarik memang sangat mengasyikkan. Dan kali ini akan membahas tentang cara Membuat Efek Gambar Membesar Saat Dilewati Kursor. 


Efek gambar membesar saat dilewati kursor maksudnya di sini yaitu ketika kita meletakkan kursor di atas gambar tersebut, maka gambar atau foto tersebut akan membesar secara otomatis.


Tapi sayang sekali efek gambar membesar ini hanya bisa kitagunakan di Blogspot saja karena scriptnya tidak bekerja di blog yang bermesin WordPress.


Enaknya script ini gak perlu di instal di template blog kita, melainkan cukup pastekan aja scriptnya di tengah artikel blog yang yang akan kita publikasikan. Jadi kita gak perlu lagi utak atik template blog kita.


Apakah tertarik?


Jika tertarik ingin membuat efek gambar membesar saat di lewati kursor di blog Anda, silahkan ikuti tutorialnya berikut ini.


  • Pertama silahkan Log in di dasbor Blogspot Anda

  • Buat satu artikel

  • Silahkan copy script berikut ini dan pastekan ditengah artikel Anda sesuai keinginana Anda.

<style type=”text/css”>

border: none;

vertical-align: top;

</style>

<script src=”http://kodecode.googlecode.com/files/expandos.js” type=”text/javascript”>

</script><img border=”0″ height=”150” src=”https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEinoBSI02Dz3Nb63DohnioJ67KbQcJU-lNudJtttvo60QNBdsJsI7We5thWvLV9peEs4Zg70SmPo8XQHY6zKNHBBGydAXYmMLkMNpikbL5D-AOfOizbVoFFj7G5VHtZcUZLi0FlGhFY2P4/s1600/together-is-beautiful.jpg” width=”150” />


  •  Setelah itu publish artikel Anda dan lihat hasilnya.

Keterangan:


  • Heigh 150 adalah merupakan tinggi gambar yang bisa diganti sesuai selera.

  • Width 150 adalah merupakan lebar gambar yang juga bisa diganti-ganti sesuka hati.

  • https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEinoBSI02Dz3Nb63DohnioJ67KbQcJU-lNudJtttvo60QNBdsJsI7We5thWvLV9peEs4Zg70SmPo8XQHY6zKNHBBGydAXYmMLkMNpikbL5D-AOfOizbVoFFj7G5VHtZcUZLi0FlGhFY2P4/s1600/together-is-beautiful.jpg adalah merupakan alamat gambar kita yang bisa diganti sesuai alamat foto yang ingin kita tampilkan.


 


Title: Membuat Efek Gambar Membesar Saat Dilewati Kursor



Membuat Efek Gambar Membesar Saat Dilewati Kursor

0 komentar :